World Cleanup 2021: Bupati Pangandaran Ajak Warga Bersih - bersih Pantai

    World Cleanup 2021: Bupati Pangandaran Ajak Warga Bersih - bersih Pantai
    Bupati Pangandaran H.Jeje Wiradinata di dampingi Wabup H. Ujang Endin Iriawan dalam acara WORLD CLEANUP 2021

    PANGANDARAN - Dinas lingkungan Hidup dan Kebersihan Kabupaten Pangandaran mengadakan apel WORLD CLEANUP 2021 bertempat di Pantai Barat Pangandaran, Sabtu (18/9/2021).

    Hadir dalam acara tersebut Bupati Pangandaran H.Jeje Wiradinata, Wakil Bupati H.Ujang Endin Iriawan beserta kepala dinas intansi terkait dan siswa-siswi sekolah .

    Dalam sambutannya Jeje mengatakan, " Pantai Pangandaran adalah destinasi yang menjadi tujuan wisatawan, sehingga harus bersih dari sampah" katanya.

    " Masyarakat harus bisa memilih dan memilah sampah organik dan anorganik sehingga tidak tercampur" tambahnya.

    Jeje juga menegaskan kepada masyarakat Pelaku wisata untuk tetap menerapkan protokol kesehatan, memakai masker , jaga jarak sehingga tidak menimbulkan kerumunan.

    " Saya mohon masyarakat Pangandaran dan semua pelaku wisata untuk taat pada aturan pemerintah terkait PPKM, jangan sampai Wisata Pangandaran di tutup lagi gara-gara tidak taat Protokol kesehatan " pungkas Jeje.

    PQNGANDARAN WISATA PANTAI PANGANDARAN
    Nanang Suryana Saputra

    Nanang Suryana Saputra

    Artikel Sebelumnya

    Rusa Lepas Dari Cagar Alam Jadi Tontonan...

    Artikel Berikutnya

    Amin

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Pelaku Pemukulan Pelajar Masih Berkeliaran, Kinerja Polsek Medan Area di Pertanyakan
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural

    Ikuti Kami